Wakil Pimpinan Bidang Kesantrian & Kurikulum
Ustadz Taufiqul biasa juga disapa Ustadz Opik adalah alumni Pondok Modern Darussalam Gontor dan alumni Universitas Al-Azhar Cairo Mesir jurusan Hadits. Saat ini ia sedang melanjutkan pendidikannya program magister S2 di UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta.
Sebagai Wakil Pimpinan Bidang Kesantrian dan Kurikulum (Direktur KMI) ia tetap dapat meluangkan waktu mengampu mapel dirasah islamiyyah dan lebih khusus pada mata pelajaran hadits.
- Email : m.taufiqqulhidayah691@gmail.com
- FB : Taufiqqul Opi
- IG : taufiqqul_opi
M. Taufiqqulhidayah. NW, Lc.
Wakpim Kesantrian & Kurikulum (Direktur KMI)