Club-Club Santri

CLUB-CLUB SANTRI

Untuk mengembangkan hobi, minat, dan bakat santri, Guru dan Pembina mengarahkan santri untuk membentuk satuan organisasi sesuai bakat dan minatnya, sekaligus melatih mereka berorganisasi dan menumbuhkan jiwa leadership santri. Beberapa diantaranya adalah:

Club Club Ketrampilan dan kesenian

  1. Jam’iyyatu-l-Qurra‘ JMQ
  2. Kursus Kaligrafi
  3. Kursus Melukis
  4. Kursus Komputer
  5. Teknik Elektrik
  6. Kursus Menjahit
  7. Kursus Seni Musik
  8. Kursus Teather
  9. Kursus Las

Club Club Olahraga

  1. Bola takraw
  2. Tenis meja
  3. Bulu tangkis
  4. Bola voli
  5. Bela diri Taekwondo
  6. Senam PERSAWA
  7. Futsal